Ada Wisata Malamnya Loh! Inilah 5 Tempat Wisata dekat Villa Keluarga Batu

Kota Batu dikenal oleh masyarakat Indonesia dengan wilayah yang dipenuhi oleh berbagai pilihan tempat wisata. Hal itu membuat satu hari di sana tidak akan cukup untuk menjelajahi semuanya. Keberadaan villa keluarga Batu, menjadi manfaat tersendiri karena dengan begitu Anda dan keluarga tetap bisa menikmati semua rekomendasi tempat wisatanya.

5 Tempat Wisata Menarik di Kota Batu

Rasanya tidak lengkap jika berlibur tidak mendatangi beberapa tempat wisata, walaupun hanya sebentar. Apalagi Anda memutuskan menyambangi Kota Bata yang notabene mempunyai berbagai macam destinasi menarik. Berikut ini adalah 5 rekomendasi tempatnya, dimana dekat sekali dengan villa murah di kota Batu.

  1. Batu Night Spectacular (BNS)

Menjadi salah satu spot wisata malam, membuat Batu Night Spectacular atau lebih dikenal dengan BNS sering menjadi incaran wisatawan ketika menyambangi Kota Batu. Beroperasi mulai dari pukul 15.00 sampai 23.00, tentu Anda harus mempunyai cukup waktu saat akan mencoba setiap wahananya.

Menikmati wahana di malam hari hanya ada di BNS, sensasinya lebih menyenangkan. Untuk bisa menikmatinya Anda harus bermalam dan Villa OIA adalah salah satu rekomendasi, karena letaknya tepat di belakang BNS. Hal ini akan lebih memudahkan, hanya perlu berjalan kaki agar bisa lebih lama menikmati Lampion Garden disana.

  1. Jatim Park 3 (Dino Park)

Sesuai dengan nama lainnya, Jatim Park 3 memang didominasi oleh theme park bernuansa zaman purbakala. Berbagai macam dinosaurus menghiasi sebagian besar tempat wisata tersebut, membuatnya sangat direkomendasikan untuk anak-anak. Jangan salah, karena selain itu masih banyak wahana disana.

Jurassic Park di Jawa Timur tersebut, selain menyediakan Dino Park, juga menyediakan beberapa wahana menarik lainnya. The Legend Star, yaitu museum patung lilin tokoh ternama di dunia, ada juga Millennial Glow Garden, Fun Tech Plaza, hingga Museum Musik Dunia. Siapkan tenaga untuk menjelajahi semuanya!

  1. Jatim Park 2 (Batu Secret Zoo)

Rekomendasi selanjutnya, theme park dengan tema konservasi satwa modern ini tentunya juga menjadi wisata menarik dikunjungi bersama keluarga. Sama halnya dengan Jatim Park lainnya, Batu Secret Zoo mempunyai berbagai wahana, sehingga membutuhkan waktu untuk menjelajahi setiap sudutnya.

Pertama masuk tentunya Anda akan menelusuri jalan setapak dengan pemandangan kanan dan kiri berbagai satwa langka. Keberadaan Villa OIA akan membantu menjelajah semua sudut di Jatim Park 2, jaraknya tidak jauh. Anda dan keluarga hanya perlu menempuh sekitar 5-10 menit saja, sehingga istirahat terjaga, berjelajah pun terasa nyata.

  1. Jatim Park 1

Sesepuh Jatim Park, karena lebih dulu ada sebelum ada Batu Secret Zoo dan Dino Park, menjadi incaran kunjungan study tour anak-anak sekolah di Indonesia. Mengapa demikian? Theme park satu ini memang lebih banyak memberikan edukasi tetapi dikemas secara menarik, sehingga anak-anak mudah memahaminya.

Namun, sama seperti Jatim Park pada umumnya, disini tidak hanya memberikan edukasi tetapi juga wahana menarik dan tak kalah seru. Menjadi Jatim Park tertua tak membuat kilaunya meredup, karena mereka selalu memberikan hal-hal baru sehingga Anda harus memasukkannya ke dalam list berlibur selanjutnya.

  1. Predator Fun Park

Mengenalkan beberapa hewan buas terhadap anak-anak akan lebih menyenangkan dengan mendatangi taman rekreasi Predator Fun Park di Kota Batu. Disana Anda tidak hanya diperlihatkan berbagai jenis predator, tetapi juga pengetahuan untuk setiap satwanya. Sambil menyelam minum air bukan?

Selain memberikan edukasi dan menambah pengetahuan bagi anak-anak, juga pengunjung dewasa yang mungkin tadinya tidak mengerti jadi tahu, tetap bisa bersenang-senang dengan wahana disana. Selain outbond serta waterpark, Predator Fun Park memberikan pertunjukan Istimewa. Yuk mulai menjelajah dunia predator!Tidak hanya 5, masih banyak lagi berbagai tempat wisata yang bisa Anda datangi bersama keluarga di Kota Batu. Satu malam saja tidak cukup, itulah mengapa adanya villa keluarga Batu akan membantu. Villa OIA menjadi rekomendasi utama, karena dekat dengan 5 tempat wisata di atas.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Eros Maç Tv

Hacklink

Hacklink panel

Hacklink

Hacklink

Hacklink Panel

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Buy Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

Hacklink

หวยออนไลน์

Hacklink

Hacklink satın al

Hacklink Panel

casinolevant giriş

casinolevant giriş

wbahis giriş

holiganbet

hititbet giriş

vaycasino

mavibet

escort sakarya

cratosroyalbet giriş

vaycasino

betgaranti giriş

ikimisli giriş

betpark 2026

casinolevant

casinolevant

cratosroyalbet

cratosroyalbet giriş

vaycasino

piabellacasino

vaycasino

cratosroyalbet giriş

meritking

xnxx

porn

hit botu

galabet

Holiganbet

Holiganbet Giriş

vaycasino

hititbet giriş

justin tv

matbet

holiganbet giriş

holiganbet güncel giriş

holiganbet

holiganbet

holiganbet giriş

holiganbet giriş

Matbet Güncel Giriş

holiganbet güncel giriş

Matbet

artemisbet

Matbet

casibom güncel giriş

Jojobet güncel giriş

holiganbet

betasus

ataköy escort

betnano

Matbet

holiganbet

artemisbet

holiganbet

Meritking

Pusulabet

Galabet Giriş

Matbet Giriş

casibom güncel giriş

holiganbet

jojobet

casibom güncel adres

kavbet

lunabet

betsmove

Matbet Giriş

matbet

Hacklink satın al

cryptobet

casino siteleri

deneme bonusu veren siteler

jojobet

pusulabet

casibom

jojobet

Holiganbet güncel giriş

Holiganbet

redwin

Galabet

Ultrabet

casibom giriş

casibom

nakitbahis

nakitbahis giriş

nakitbahis

nakitbahis giriş

betnano

casibom

matbet

betmoney

setrabet

holiganbet

matadorbet

casibom

holiganbet giriş

padişahbet

betsmove giriş

meritking

jojobet

betebet

padişahbet

grandpashabet

casibom giriş

marsbahis

deneme bonusu veren siteler 2026

deneme bonusu veren yeni siteler

casibom

1xbet

venusbet

romabet

adapazarı escort

tambet

dedebet

portobet giriş

portobet

pulibet

teosbet

casivera

interbahis

suratbet

süratbet

tlcasino

marsbahis

interbahis

sweet bonanza giriş

hiltonbet

holiganbet

wbahis

aresbet

Jojobet

Jojobet

pulibet

interbahis

interbahis giriş

ultrabet

makrobet

enbet

aresbet

bettilt

hititbet

holiganbet

matadorbet

galabet